Tiada seorang pun yang ketika sudah wafat mendapatkan siksa di alam barzah,untuk menghindarkan dari fitnah dan siksa kubur maka bacalah surat Al-Ikhlas yang Fadhilahnya dikhususkan untuk orang yang sedang sakit.
Jikalau Allah SWT. berkehendak terhadap orang yang sakit itu meninggal pada hari itu juga,maka Insya Allah atas izin-Nya berkah bacaan surat Al Ikhlas orang yang meninggal tersebut akan diselamatkan dari segala fitnah kubur.
Bacaan surat Al-Ikhlas adalah sebagai berikut:
ِبِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم
ُقُلْ هُوَ اللّٰهُ اَحَد
ُاَللّٰهُ الصَّمَد
ْلَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُوْلَد
ٌوَلَمْ يَكُنْ لَهُ كُفُوًا اَحَد